Ingin Di Hargai Tapi Tak Di Hargai
Ingin Di Hargai Tapi Tak Di Hargai - Semua orang tentunya ingin di hargai, tidak ada sedikitpun yang tidak ingin di hargai, tetapi semua itu sangat sulit untuk di dapat ketika kita memiliki pemikiran yang berbeda dalam sebuah pasangan bahkan kehidupan dalam lingkungan kita.
Seringkali banya orang yang ingin di hargai tetapi tidak tau cara menghargai, salahsatu penyebabnya adalah, ketika salahsatu pasangan memilki tingkat egois yang tinggi, sehingga mengakibatkan pasangan tersebut merasa tidak di hargai, hal ini yang sering terjadi dalam sebuah kehidupan sehari-hari.
Kenapa hal ini bisa terjadi ??? apakah bisa hal ini tidak terjadi ???
Sudah saya jelaskan kenapa hal ini terjadi, secara garis besar terjadi karena sikap pasangan yang egois dan tidak bisa menahan emosi, sehinnga timbul rasa tidak di hargai.
Apakah hal ini bisa tidak terjadi, hal ini bisa tidak terjadi asalkan kita saling mengerti kedua keinginan pasangannya, dan meminimalisir terjadinya hal yang tidak di inginkan, sangat di sayangkan jika kita marah hanya karena masalah spele.
Semoga anda yang membaca cerita ini bisa saling memahmi terhadap pasangannya, sehingga membuat pasangan anda nyaman dan selalu terjaga dengan harmonis.
Terimakasih,
Art7734
No comments for "Ingin Di Hargai Tapi Tak Di Hargai"
Post a Comment